Cegah Banjir, Warga Bersama Babinsa Pasangkayu Karya Bakti Bersihkan Saluran Air

    Cegah Banjir, Warga Bersama Babinsa Pasangkayu Karya Bakti Bersihkan Saluran Air

    PASANGKAYU - Babinsa Koramil 02 Bambalamotu, Sertu Syaiyet Amrollah melaksanakan Karya bakti bersama warga membersihkan sampah, rumput dan normalisasi saluran air di Kelurahan Bambalmotu, Kecamatan Bambalmotu, Kabupaten Pasangkayu, Senin (29/1/2024) 

    Musim penghujan telah tiba, tingkat kerawanan akan bahaya banjir bisa saja terjadi apa bila saluran air mampet atau tersumbat, untuk itu diperlukan pembersihan saluran, ” ujarnya.

    “Kalau paritnya bersih otomasi air mengalir lancar, dan diharapkan tidak terjadi banjir, ” ungkapnya.

    Terlihat jelas kekompakkan Babinsa dengan masyarakat serta penuh semangat dalam melaksanakan kerja bakti kali ini.

    pasangkayu
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Ketua Persit KCK Cabang LXVI Dim 1427 Pasangkayu...

    Artikel Berikutnya

    Peran Aktif Bhabinsa Dampingi Posyandu di...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satgas MTF XXVIII/ UNIFIL Raih Penghargaan LAF Medal Di Penghujung Masa Baktinya
    Prabowo Subianto Hadir untuk Indonesia Sebagai Anti Klimaks dari Jokowi
    Korem 142/Tatag Laksanakan Ziarah Rombongan Dalam Rangka Hari Juang TNI AD Ke- 79 Tahun 2024

    Ikuti Kami